Tabel Vlookup & Hlookup
1. Untuk mencari gaji pokok, saya menggunakan rumus =VLOOKUP(B5;$B$14:$E$16;2)
2. Untuk mencari tunjangan, saya menggunakan rumus =VLOOKUP(B5;$B$14:$E$16;3)
3. Untuk mencari transportasi, saya menggunakan rumus =VLOOKUP(B5;$B$14:$E$16;4)
4. Untuk mencari total gaji, saya menggunakan rumus =SUM(D5:F5)
5. Untuk mencari pajak, saya menggunakan rumus =HLOOKUP(B5;$G$13:$I$14;2)
6. Untuk mencari total, saya menggunakan rumus =SUM(D5:D9)